BPUPKI
Tanggal dibentuk : 29 April 1945
Ketua : Radjiman Wedyodiningrat
Wakil Ketua : Raden Pandji Soeroso
Jumlah Anggota : 67 orang
Tujuan dibentuk : Mengkaji, mendalami, serta menyelidiki bentuk dasar negara Indonesia yang cocok guna kepentingan sistem pemerintahan Indonesia setelah kemerdekaan nanti.
Hasil sidang : Perumusan sebuah dasar negara Indonesia yaitu Pancasila
PPKI
Tanggal dibentuk : 7 Agustus 1945
Ketua : Ir. Soekarno
Wakil ketua : Mohammad Hatta
Jumlah Anggota: 21 orang
Tujuan dibentuk : Mempersiapkan kemerdekaan Indonesia
Hasil sidang ke 1 dan ke 2 dapat dilihat pada internet/buku ya..
Panitia Sembilan
Tanggal dibentuk : 1 Juni 1945
Ketua : Ir. Soekarno
Wakil : Mohammad Hatta
Jumlah Anggota : 9
Tujuan dibentuk : Merumuskan dasar negara
Hasil sidang : Pembukaan UUD 1945
[answer.2.content]